Tanda-tanda kelinci sedang hamil jika hanya dilihat secara visual agak sulit. Cara mengetahui kelinci hamil antara lain melalui palpasiyaitu meraba bagian perut kelinci betina setelah 10 sampai 14 hari kelinci dikawinkan. Cara yang lainnya, adalah mencoba mengawinkan kembali kelinci betina dimana biasanya kelinci betina menolak untuk kawin. Cara selanjutnya adalah dengan pendekatan berat badan kelinci betina akan bertambah. Secara visual meskipun tidak terlalu akurat antara lain kelinci menjelang kelahiran akan menggaruk-garuk kandang, mencabuti bulu (bisa juga karena hamil palsu), bagian perut kelihatan agak turun (biasanya jika bayinya banyak atau besar), punting susu kelinci membesar, nafsu makan meningkat dan lain-lain.
Info Jual Kelinci Hias http://kelinci-ras.blogspot.com atau http://perkelincian.wordpress.com
0 Response to "Tanda Mengenali Kelinci Hamil"
Posting Komentar